21. Menepati Janji

1651 Kata

“Tunggu, Bella!” jemari yang hendak meraih ganggang pintu itu langsung ditarik, dengan kasar tubuh cantik itu di dorong hingga menabrak bagian mobil cukup keras, “Kenapa kau tidak menurut dengan perintah saya?! Apa perkataan saya semalam kurang jelas, hah?!” sentak Dave dengan rahang mengeras seiring dengan mengerasnya cengkraman di pergelangan tangan sang istri. “Lalu apa kau tidak mendengar apa yang kukatakan semalam Dave? Aku akan menjauhi Christopher sesuai perintahmu tapi untuk berhenti bekerja, Aku tidak mau! Ini adalah jalan hidupku, karirku yang sudah kubangun dengan susah payah. Aku tidak akan berhenti begitu saja hanya karena ancaman darimu.” “Kenapa semakin lama kau semakin membangkang?! Ingat saya masih suamimu. Sebagai istri kamu harus menuruti perintah dari suami!” “Maaf u

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN