Dalam kurun waktu singkat semuanya terjadi tanpa disengaja Menghias hati juga menggores luka Secerca harap menimbul duka Tak selesai sampai di situ Saat hati dan pikiran tak senada Hanya cemas yang akan melanda Ketika opini dirasa benar adanya Lagi-lagi salah pikirnya Pada akhirnya, penjelasan lebar atau pun singkat Menjadi jurus andalan, kamu. Selesai menulis, Dinar menaruh pena itu kembali ke meja belajarnya. Lalu ia pun membaca kembali isi tulisan yang telah ia buat. “Aku nulis apa sih?” tanya Dinar yang bingung sendiri dengan tulisan yang ia buat. Merasa aneh dengan apa yang telah ia tulis, Dinar pun memutuskan untuk merobek kertas itu lalu meremasnya dan membuang itu ke sembarang arah. “Huft, aku emang emang ga ada bakat bu

