Bab 27. Ada Yang Berantem

1743 Kata

Sabtu menjelang siang, Karisa sedang menyiapkan dirinya untuk kencan ganda bareng sahabatnya. Kenzo langsung setuju saat Risa menanyakan tentang double date, bersama Nathan dan Cika Sabtu ini. Tentu saja Karisa dan Cika yang kesenangan menantikan acara kencan ganda mereka, karena tentunya mereka yang akan mendominasi percakapan nanti. Sedangkan Kenzo dan Nathan merasa nyaman satu sama lain, sehingga tidak merasa kikuk ataupun risih jika harus mengobrol santai. Hampir setiap hari Kenzo menyempatkan waktu untuk bertemu dengan Karisa, bahkan sekarang ini ia pulang kantor cepat untuk mengantar Karisa ke rumah dan melanjutkan pekerjaannya di rumah, selagi Karisa mengajari Jojo. Kemudian mengantarkan dirinya pulang. Mereka saling mengenal satu sama lain di setiap kali ada kesempatan, mereka da

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN