28

1357 Kata

Jam makan siang telah tiba bagi semua orang yang bekerja sebagai karyawan. Tanpa ingin berlama-lama, Reza segera bangkit lalu berlari kecil agar segera tiba di parkiran. Selama jam kantor, pikirannya tak pernah luput dari Vanessa. Reza telah merindukan wanita itu meskipun beberapa jam yang lalu mereka telah berjumpa. Ia melaju dengan kecepatan tinggi sehingga mempercepat waktu yang ia tempuh menuju butik milik Vanessa. Begitu tiba, ia bergegas masuk ke dalam butik yang masih terlihat ramai itu. Ia melihat Vanessa yang sedang memperlihatkan hasil rancangannya pada seorang wanita. Reza tersenyum lalu berjalan menghampiri Vanessa. Ia tidak memperlihatkan kehadirannya di sana karena ingin mengagetkan Vanessa. Ia sengaja berdiri di belakang rak baju agar Vanessa tidak melihatnya. Saat melihat

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN