one oh five !

1735 Kata

Sementara itu, Angel berjalan dengan damai menuju rumahnya yang tercinta. Meski hari itu jadwalnya sangat padat, ia tetap mengibas rambut lepeknya dengan penuh gaya. Bagaimanapun selama di luar rumah, image harus tetap diperhatikan. Setelah menutup pagar sambil mengibas rambut lepeknya kesekian kali, langkahnya tiba- tiba terhenti karena pintu depan rumahnya sedikit terbuka. Ia mendengarkan dengan cermat, dan ada suara obrolan yang jelas dari arah ruang tamu. Kayaknya emang lagi ada tamu, gumam Angel. Gadis itu kemudian membelokkan langkahnya ke arah pintu belakang. Begitu ia memasuki rumah, suasana tampak sepi. Gadis berambut panjang itu memutar kepala ke sana- kemari, namun tidak menemukan satu anggota keluarga pun –sampai akhirnya melihat dua manusia yang bersembunyi di balik dinding

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN