Bagian 17

2076 Kata

Malam perayaan pun telah tiba. Tampak semua orang memakai pakaian formal terbaik mereka. Ternyata akan ada pengisi di acara tersebut. Mungkin akan ada pertunjukan musik, selebihnya dimeriahkan oleh mereka-mereka yang ingin tampil. Dan seperti kata ketua, Ele dan Cila bertugas di bagian minuman. Tampak keduanya mengenakan baju putih dan rok hitam, tak ketinggalan rambut yang ditata rapi agar tidak mengganggu aktivitas mereka. “Aku sangat ingin sekali berada bersama orang-orang ini menikmati suasana kegembiraan dan bukannya bekerja. Tetapi, uang bonus dan lemburnya juga sangat lumayan,” celetuk Ele. Cila mengangguk paham. Ia rasa tahun selanjutnya alangkah lebih baik bila Reynart mempertimbangkan perayaan dengan menggunakan jasa event, dan semua karyawan sepenuhnya menikmati acara ulang

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN