Terimalah Cintaku

1128 Kata

Ariel berbalik dan berkata, "Tidak ada yang perlu dijelaskan, Pak. Apa yang baru saja Pak Hazel dan kekasih bapak lakukan tidak ada hubungannya dengan saya. Justru saya yang seharusnya meminta maaf sama Bapak. Karena saya sudah menganggu waktu Bapak bersama kekasih bapak." "Apa yang kau katakan, Ariel? Dia bukan kekasihku dan kejadian tadi bukan kemauanku. Dia yang tiba-tiba datang, duduk di pangkuanku, dan menciumku." Hazel berusaha menjelaskan agar Ariel tidak salah paham terhadapnya. "Pak Hazel tidak perlu menjelaskan semuanya pada saya. Maaf, saya permisi dulu." Ariel membungkukkan badannya seratus delapan puluh derajat kemudian berbalik dan pergi menuju ruangannya. Namun, karena tidak ingin kesalahpahamannya dengan Ariel semakin berlanjut. Hazel mengejar Ariel dan menarik tanganny

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN