e.

1203 Kata

Andra bersyukur tiada tara akhirnya Silvia lepas dari masa kritisnya. Hal pertama yang ditanyakan oleh Silvia setelah sadar adalah Gio. Hal itu membuat Andra heran karena memang saat menemukan Silvia ketakutan di tepi jalan raya, dia hanya menemukan istrinya, sedangkan Gio tidak ada.  Saat ini Silvia sudah bangun kembali. Bukan dari pingsan tapi dari tidur dalam arti yang sebenarnya. Keadaan Silvia sudah lebih baik dari beberapa saat yang lalu. Silvia menolak saat Andra memintanya untuk beristirahat. Silvia mulai menceritakan kronologi kejadian kenapa dia bisa berakhir di tepi jalan sendirian pada Andra. Meski ada beberapa cerita yang sulit diterima oleh nalarnya, Andra menerima saja cerita yang disampaikan oleh Silvia. Selama bercerita Silvia sama sekali tidak menyinggung soal ponsel dan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN