26

1640 Kata

Pagi sekali Bu Susi dan Pak Yanto datang ke rumah besannya. Mengantisipasi sebelum ada tamu yang datang kembali, mengingat hari ini hari libur dan nantinya beberapa rekan Pak Yanto akan berkunjung. Wening yang sudah rindu akan kedua orang tuanya pun dengan gembira menyambut kedatangan mereka. Namun, sayang sekali si bayi mungil yang dicari kakek neneknya masih tertidur pulas setelah semalam mengajak Ayah Bundanya begadang. "Asimu udah lancar, Nduk?" Tanya Bu Susi tanpa memalingkan pandangannya dari sang cucu. Bersyukur sekali kali ini beliau mendapat cucu perempuan dari Wening dan Galih. Kini cucunya sudah lengkap ada dua laki-laki dan satu perempuan. "Lancar Bu. Bu Nani juga sering beliin jamu gepyokan." "Oalah, ya syukur. Lha semalam yang begadang siapa?" "Aku sama Mas Galih, biasan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN