Bagian 41

1319 Kata

Ada saat di mana aku menganggap semuanya baik-baik saja, tetapi aku menyadari jika tak ada yang baik-baik saja di sini. *** Bersama dengan Arya, Rara serta Jonathan akhirnya Hani menginjakkan kakinya di rumah lagi. Hani berhasil menghubungi Rara yang tidak ada kabar saat itu. Padahal dirinya sangat merindukan temannya itu setelah sekian lama terjebak di tubuh Arya. Jonathan dan Rara membantu membawa barang-barang milik Hani, sedangkan Arya sibuk memapah putrinya itu padahal Hani sudah mengatakan jika dirinya baik-baik saja. Hani menatap setiap sudut rumah sederahana miliknya ini, kali ini dia pulang sebagai Hani setelah sekian lama. Senyum cerah terpancar di wajah gadis ini. Arya membawa Hani ke ruang tamu. “Terima kasih, Nak. Biar Om yang bereskan,” kata Arya yang mengambil alih tas

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN