PEREMPUAN PSIKOPAT

2321 Kata

Faisal mencoba membuka diri untuk hubungan yang lebih baik dari yang selama ini mereka jalani sejak malam itu. Dia dan Sekar memang masih tidur terpisah dengan keadaan keduanya juga belum melakukan hubungan seks sebagaimana seharusnya. Akan tetapi, baik Faisal maupun Sekar, sepertinya mulai belajar kembali menganyam jalinan pernikahan mereka. Seperti pagi ini ketika Faisal menawarkan tumpangan pada Sekar yang hendak berangkat kuliah. “Siap-siap. Aku akan mengantarmu ke kampus,” perintah Faisal sambil memakai kaus kaki. Kening Sekar berkerut. Dia menajamkan pendengaran. “Maaf, Mas?” “Kita berangkat sama-sama. Aku antar kamu ke kampus,” ulang Faisal. “T-tapi….” Sekar tergagap. “Ayo, berangkat.” Faisal memberi perintah tanpa kompromi. Sekar mau tak mau mengikuti apa kata Faisal. Selama

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN