TIDAK MAMPU

2804 Kata

Malam itu Alva kembali menginap di rumah Kartika. Dia tidur bersama anak-anak namun hanya sampai mereka terlelap, lalu dia berpindah ke kamar Kartika dan tidur memeluk wanitanya juga mengusap perut Kartika dengan lembut. "Daddy disini nak, selalu menjagamu sayang, bertumbuhlah sehat dan jangan menyusahkan mami mu." Ucap Alva dalam hatinya seolah berbicara pada anaknya yang masih berbentuk janin mungil dalam perut Kartika.   Eeuugghhh... Kartika menggeliat merasakan gairahnya membangunkannya saat baru saja terlelap. "Tidurlah...aku tidak akan mengganggumu malam ini." Bisik Alva lalu mengecup tepi kening Kartika. "Hmm....kalau begitu hentikan gerakan tanganmu di perutku!" Sahut Kartika dengan suara serak dan mata terpejam. "Baiklah.." ucap Alva lalu menghentikan gerakan tangannya dan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN