CHAPTER 39

2003 Kata

Malam hari, ketika Matteo telah menutup restorannya. Oase membawa masuk semua barang yang ia beli dan tentunya menyeret Hideo dan Fulton untuk membantunya. Oase bahkan membeli begitu banyak cat, bersama dengan Hideo tadi sore. Matteo bersedekap di tengah-tengah, mukanya terlihat kesal melihat mereka yang berpenampilan seperti tukang. “Mau apa kalian?” tanyanya sinis. “Mengubah interior. Akan kami selesaikan sebelum jam buka besok, jadi Ayah tenang saja,” jawab Oase mantap. “Siapa bilang kau boleh mengubah restoranku dan memanggilku ayah!” Matteo tambah emosi. “Ayah yang bilang. Boleh melakukan apa saja asal bisa menarik pelanggan, menarik kata-kata sendiri itu bukan sikap seorang pria,” tapi mulut Oase tak pernah berhenti membalas. “Kau mencoba mengajariku ya!” “Tidak, aku berusa

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN