"Gue kemarin nonton tipi ada gosip tentang lo sama Bian, kalian pacaran?" Tanya Intan macam detektif. Dia penasaran sekali dengan hubungan antara temannya ini dengan penyanyi favorid nya. Beberapa kali juga dia melihat Bian menjemput Clara di kantor tapi dasar teman jahat, susah sekali Clara di mintai tolong untuk mengenalkan mereka dan bercerita tentang kedekatan ke duanya. Rasanya akan sangat bangga jika ternyata temannya itu berpacaran dengan penyanyi yang sedang naik daun di Indonesia, meskipun dia juga sedikit tak rela sih, tapi untuk teman Intan bisa mengalah. Kan dia bakalan ke cipratan juga terkenal siapa tahu dia juga bakalan kenal sama artis-artis yang gantengnya kayak Bian. "Kepo aja?" "Beneran tanya gue Raaaa, lo tau gak satu kantor ngegosip in elo sama Bian gue?" "Katany

