59

1004 Kata

Beberapa waktu sudah berlalu, Hayato kini menjadi seorang militer kekaisaran tanduk merah tingkat tiga. Setiap hari dalam masa pelatihan ia selalu berlatih dan berlatih agar menjadi seorang prajurit yang handal. Ia ingin membuktikan bahwa seorang rakyat biasa juga bisa menjadi menjadi yang terbaik jika mau berusaha. Selain itu ia juga menjadi seorang bangsawan hidup yang tak pernah ia sukai karena merasa terkekang dan taj bebas. Benar kata Inoshuke dulu, bahwa menjadi seorang bangsawan seperti hidup dalam sangkar emas. Tak banyak yang boleh ia lakukan, tapi larangannya begitu banyak sampai ia merasa ingin sekali mengeluh. Semua jadwalnya di atur sedemikian rupa, agar ia tak telat melakukan apa pun, tapi rasanya kebebasaanya di renggut dengan mudah oleh orang-orang yang mengatasnamaka

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN