Bab 19

1501 Kata

Scott mendesah sambil menggeleng ketika dia melihat 'lubang kelinci' yang dimaksud oleh Hamzi. Lubang itu memang seukuran hewan kecil dan tidak akan ada sembarangan manusia yang bisa melewati lubang itu kecuali anak kecil dengan ukuran tubuh yang memang bisa dikatakan kurus. Seperti Hamzi atau Megumi. "Pantas saja dia bisa ke luar dari sini ...." Ucap Scott usai meneriksa lubang itu. "Kau yakin anak itu bisa melewati lubang ini?" Ellie merasa sedikit sangsi dengan ucapan Scott yang baru saja selesai menebas ilalang juga rumput liar yang menutupi lubang itu dari pandangan orang-orang. Hingga sekarang, semua orang bisa melihat lubang itu dengan jelas dan ketakutan Megumi mungkin benar, karena meski sekarang lubang ini hanya seukuran tubuh anak kecil tapi bukan tidak mungkin jika sering

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN