Aletha 83

1336 Kata

Elin dan Aletha berjalan bersama-sama menuju parkiran kampus, kelas mereka telah selesai dari beberapa menit yang lalu dan keduanya ingin segera pulang. Hari ini Rico sedang izin tidak mengikuti kelas dikarenakan cowok itu sedang sakit, Aletha tidak tega membiarkan Elin menunggu angkutan umum seorang diri di halte bus, ia berniat untuk mengantarkan temannya itu pulang walau sempat di tolak oleh Elin. Aletha bersih keras untuk mengantarkan Elin pulang sampai akhirnya Elin mau dan Aletha mengantarkan Elin dengan menaiki mobilnya. Jarak rumah Elin dengan rumahnya memang cukup jauh namun hal itu bukan menjadi kendala bagi Aletha. Setelah menempuh perjalanan lumayan panjang akhirnya mereka sampai di rumah Elin. "Leth, mampir ke rumah gue dulu yuk?" ucap Elin sebelum turun dari mobilnya. "Hm

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN