Vivian masuk dengan langsung mengatakan hal tersebut membuat suasana semakin dingin, Naila melirik Rafa sebentar dan hal yang sama dilakukan oleh Vivian, merasa tidak enak Vivian duduk didepan Naila dengan perasaan tidak menentu. Naila hanya menghembuskan nafas pelan atas apa yang Vivian lakukan tadi, meski tidak memiliki hubungan apa pun dengan Rafa tetap saja pernyataan serta sikapnya membuat Naila merasa tidak enak. “Gimana tentang permintaan aku?” mengalihkan perhatian dengan bertanya masalah pekerjaan. “Aku keluar, kalau sudah selesai kabari aja” Rafa berdiri beranjak kearah pintu sebelum Naila memanggil Lela. “Rafa” langkahnya terhenti saat Naila memanggilnya “aku gak punya nomer kamu.” Naila memberikan ponselnya pada Rafa yang langsung dicatatnya dan tidak lama kemudian Rafa men

