CHAPTER 37

1093 Kata

"Jangan bercanda seperti itu ah, Luke. Ini tidak lucu tahu. Memangnya kau tahu dari mana?" tanyanya gugup. Lucas mengernyitkan dahinya melihat respon Alicia. "Aku memang mengetahuinya. Ini bukan candaan, Ali. Aku benar-benar serius. Apakah kau tak percaya padaku?" Ada raut kecewa yang terlintas dalam wajah Lucas. Alicia sendiri tidak terlalu yakin dengan perkataan Lucas. Namun raut itu membuatnya tidak bisa mengelak. "Bu-bukan begitu, Luke. Hanya saja itu kan sangat tidak masuk akal. Lagi pula bukankah kita baru melakukannya sekitar satu minggu yang lalu?" Alicia memerah karena perkataannya sendiri. 'Mana mungkin hasilnya jadi secepat ini, ya kan?' tanyanya dalam hati. Melihat ketidakpercayaan yang masih ditampakkan Alicia, Lucas bangkit untuk duduk dan menyejajarkan wajahnya pada Alici

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN