Chapter 21

2113 Kata

"Iya ntar lagi gue nikahin lo!" ujar Ken tanpa beban. Dheera diam sembari menatap Ken, mata Dheera berkedip berkali-kali mencoba menyakini jika apa yang baru saja di dengarnya dari Ken salah. Namun sorot serius yang terpancar dari manik mata Ken yang kini tengah bertatapan dengan Dheera, membuat Dheera ragu dengan keyakinannya. "Gak ada respon dhee?" tanya Ken karna tak kunjung mendapatkan respon apapun dari Dheera selain mata yang terus menatapnya sembari mengedip dengan polosnya. "Haaa?" "Wahh! Speechless gua." ujar Ken mengusap wajahnya frustasi. Dheera masih diam, namun bukan untuk meyakinkan pikirannya tapi karna bingung dengan situasi yang tengah dialaminya. Jadi itu artinya Ken serius dengan ucapannya? "Benar-benar gak ada respon?" "Itu kamu ... beneran ngomongnya?" tanya Dhe

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN