Part 31

1502 Kata

2 hari sudah berlalu sejak Jesi melabrak Fanya dan Devan datang untuk melerai dan meminta maaf pada Fanya tapi Fanya malah menyuruh Devan untuk pergi, pada saat itu juga Devan tak memberinya kabar, bahkan pesan singkat atau sapaan kecil pun tidak Fanya dapatkan dari Devan. Batin Fanya berkecamuk, padahal tak biasanya Devan mendiamkannya seperti ini. Bayangkan saja selama 2 hari ini, Fanya menunggu kabar dari kekasihnya itu. Eh. Kekasih? Memangnya Devan sudah menyatakan perasaannya pada Fanya? Iya.Sudah. Tapi itu sudah lama, sekitar beberapa bulan kebelakang. Dan Fanya rasa pernyataan Devan yang menginginkan Fanya menjadi kekasihnya itu adalah hal terkonyol yang pernah Fanya alami. Bagaimana tidak? Devan memaksa Fanya untuk menjadi kekasihnya. Sementara Fanya saja belum menjawab 'iya'

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN