Tak terasa hari sudah mulai malam, Ali masih setia mendampingi istrinya yang masih belum sadarkan diri. Ali di temani oleh Alend, karena Alend baru menengok adeknya saat malam hari karena dia sedang mengurus masalahnya sendiri. "Tadi kata Kania waktu nyebrang padahal tidak ada kendaraan sama sekali" ucap Alend "tau tau Rachela ngedorong Kania dan terjadilah ini semua. Aku mikirnya ini seperti kasus yang sudah di rencanakan" ucap Alend sikap kritisnya muncul "Ha? Aku coba hubungi orang kepercayaanku untuk menyelidiki nya, orang itu ga bakal bisa lepas. Dia sudah mbuat calon anakku meninggal dan Rachela masih belum sadarkan diri" ucap Ali "Ga usah, udah diurus papa" ucap Alend "kamu fokus aja dengan Chela sekarang" ucap Alend "Gimana udah ketemu anakmu? " tanya Ali pada Alend

