BAB 35

1211 Kata

Avel menggenggam erat jemari Anthea sambil melangkah dengan meraba dinding dan penerangan minim dari jam Anthea. Ruangan ini sangat luas hingga sedikit sulit untuk menemukan pintu keluar. Keduanya terus bersikap waspada dengan menajamkan pendengaran mereka untuk mendengar langkah kaki siapapun yang berada di luar ruangan ini. "Maaf, karena kau harus terlibat disini." Anthea bergumam pelan. Dan terus mengikuti langkah Avel yang menggenggam tangannya erat. "Kau tidak perlu meminta maaf. Dennovan membalaskan dendam adiknya padaku itu sudah cukup daripada harus melihat Vanya menderita." Sambungnya sambil melangkah hati-hati. "Tidak, Avel." Sela Anthea cepat. "Kau tahu, pria tua itu adalah Ayahku. Dia yang merencanakan semua ini. Dia yang membuat kita seperti sekarang ini. Dia yang-" "Thea.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN