Lima belas

1472 Kata

Apa semua orang punya pola pemikiran yang sama? Selalu mengatasnamakan cinta, sampai rela mengubah jati dirinya sendiri? -Raihan Tanujaya Putra- • • • "Maksud gue?" Raina menunjuk dirinya sendiri. "Maksud gue, kalau lo nolak permintaan gue, persahabatan kita putus! Gue bakal menganggap kita gak pernah kenal. Karena gue gak mau punya sahabat yang hatinya dingin, beku kayak lo." "Semudah itu, Na? Semudah itu lo putusin persahabatan kita?!" tanya Raihan yang mulai tidak bisa menampung emosinya. Nada bicaranya mendadak jadi lebih tinggi. Tangannya mencengkram bahu Raina kuat sekali.  "Gue-cuma-mau-yang-terbaik-buat-lo-Raihan!" Raina menekankan tiap kata pada ucapannya. Keduanya saling tatap beberapa saat. Bergelut dengan batinnya masing-masing. Berusaha mengendalikan emosi masing-masi

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN