Part 40

1182 Kata

Dua minggu berlalu begitu saja, Zhen masih setia memejamkan matanya. Tidak ada tanda-tanda untuk anak itu sadar dari koma. Sedangkan Shakira sendiri sudah mulai putus asa dengan keadaan anaknya. Selain itu juga, ia sudah tinggal di sana hampir satu bulan. Sampai hari ini, Ran terlihat masuk ke dalam kamar itu dan membawa sebuah suntikan yang berisi cairan. Shakira melihat Ran memberikan cairan itu pada Zhen. “Apa itu?” “YoungLin. Karena Daddy tidak memberikan Alive Water, aku menggunakan ini.” “Untuk apa cairan itu?” “Cairan ini bisa membuat Zhen kembali sadar. Tunggu saja beberapa menit, aku akan memanggil Deltha untuk memastikannya.” Ran keluar dari kamar itu meninggalkan Shakira yang masih bingung dengan ucapannya. Setelah beberapa menit, Zhen menunjukkan kemajuan. Tangan anak itu

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN