Chapter 33

1326 Kata

"A-ayah...Ran..." Suara Popy tercekat, dia memandang ayahnya dalam beberapa detik. Tes Setetes air jatuh dari salah satu sudut matanya. Mata perempuan itu memerah. "Poko-," Randra tak mampu bersuara lagi ketika dia memandangi seluruh tubuh putrinya, mata lelaki 51 tahun itu jatuh ke perut putrinya yang buncit. Randra menjatuhkan rahang bawahnya, seakan dia tidak percaya apa yang dilihatnya saat ini. Putrinya, putri yang dia besarkan dengan tangannya sendiri tanpa bantuan dari orang lain berdiri didepannya dengan perut buncit. Hamil. Kata itu yang ada dibenak Randra. Putrinya hamil... Dan yang menghamilinya adalah... Alexander Benjamin Ruiz, pria yang selalu memperlakukan putrinya seperti debu yang tak terlihat. "Ayah..." suara Popy serak, suara itu penuh dengan kerinduan. "Ayah.

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN