Chapter 17

1054 Kata

Kompak ketiga bersaudara itu menoleh ke arah pintu, dimana disana berdiri seorang pria berbadan tegap yang sedang menatap mereka dengan mata seram. Langsung saja Austin menggeplak bahu Cesario, dirinya berbisik. "Bukankah tadi kau bilang dia tak akan datang?!" Cesario mengedikkan bahunya, "I-iya tapi kan aku tidak menjaminnya." Ujarnya sembari menggaruk kepalanya yang tak gatal. Sedangkan Queen, gadis itu masih bengong menatap pria tampan itu yang kini mulai berjalan mendekat ke arah mereka. Tap Tap Tap Suara langkah kaki Mike bergema di area kamar. Setelah sampai di depan mereka, mata Mike tertuju pada Queen, menghunus bola mata gadis itu seakan ingin membuat mata gadis itu buta lewat tatapan. "Apa yang kalian lakukan?" Tanya Mike datar. Suaranya serak, bola matanya tajam, auranya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN