c h a p t e r 3 2

2888 Kata

“Bagi cikinya dong!” “Iiih, gue lupa bawa sunblock!” “Eh, ini masih jauh?” “Sempit s****n!” Hari ini, seperti yang telah disepakati, Dila dan teman-teman kelas satunya berangkat ke pantai untuk menghabiskan malam tahun barunya di sana. Sayang, dari empat puluh anak di kelas, cuma ada delapan belas anak yang bisa ikut. Sisanya yang tidak ikut kebanyakan karena tidak diberi izin oleh ortu. Dan salah satunya adalah Novi. Wajar sih banyak enggak ikut, mengingat acaranya memang bakal sampai malam. Ditambah, pakai acara menginap di villa segala, pula! Siapa sih orangtua yang tidak khawatir? Makanya, maklum sekali kalau jumlah cewek yang saat ini ikut lebih sedikit dari cowok; cewek ada tujuh, sementara cowok ada sebelas. Selain Novi, ada lagi Ayu yang enggak ikut. Begitu ditanya kenapa, c

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN