030

1407 Kata

"Lish, ganteng juga sopirnya." bisik Dina disertai lirikan mata menatap Jac yang sedang memasukkan tas ke dalam bagasi. Hal itu malah membuat Alisha mendengus tak suka sekaligus mendesah lega karena suaminya terlihat tidak ada di dalam mobil. Nyatanya Dina hanya terkejut melihat tampang Jac yang menurutnya amat tampang dengan wajah khas latinnya. "Biasa aja, sih." sahut Alisha yang ikut memperhatikan laki-laki itu. Memang di mata Alsha tidak ada yang terlalu menarik dari Jac. Meskipun dilihat secara mata telanjang Jac merupakan pria maskulin, namun relung hatinya tak dapat merasakan desiran kehangatan seperti disaat dirinya memandang pria bermata sipit yang berstatus sebagai suaminya. Ada aura yang berbeda yang dimiliki Dika sehingga ia selalu terpesona memandang wajah itu. "Inget tunang

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN