45

2083 Kata

Violet memandangi Darren dari kejauhan. Saat ini, lelaki itu sedang mengamati gajah yang memang tidak dikurung di kandang dan dibiarkan bebas di alam untuk berinteraksi dengan para pengunjung. Sepertinya, suami Violet itu sudah mulai lelah untuk mengajak Violet bicara, karena ia selalu ; dibalas sinis, diabaikan, dan disindir. Mungkin Darren sudah mencapai puncak kesabarannya untuk hari ini, jadi dia lebih memilih diam dan menyendiri, daripada meledak karena kemarahan. Perempuan bermata abu itu tersenyum lembut. Ia tidak bisa bohong kalau ia senang bahwa Darren ada di sini, berada di sisinya. Perasaan itu tidak mudah mati bahkan setelah semua rasa sakit yang Violet jalani. Sekarang hubungan Darren dan Gladys sudah berakhir, mereka tidak bersama-sama lagi. Karena itu ... Violet ingin perca

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN