34

2664 Kata

Rosa mendorong Johnny untuk menjauh dari Tristan. ''Apa-apaan kau ini?!'' seru Rosa. Johnny menggertakan giginya, ia sangat ingin meneriaki gadis itu, namun percuma, gadis itu tidak akan bisa mendengar suaranya, jadi ia memilih mendorong gadis itu untuk menjauh, karna sudah menghalanginya dari Tristan. ''John! Sadarlah!'' teriak Kevin. ''Kau tidak bisa membunuh Tristan begitu saja!'' ''Kenapa tidak bisa?! Karna dia pemimpin? Karna dia anggota tim? Sudah aku bilang lebih baik kita mati bersama saja sekarang, dan yang harus mati lebih dulu adalah pemimpin.'' Balas Johnny. Kevin menggelengkan kepalanya. Ini tidak boleh terjadi, Tristan tidak boleh mati atau dia akan langsung di operasi, kecuali jika Tristan langsung sadar setelah mati, dan kabur. ''Kita masih harus mencari Profesor Gal,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN