Jam istirahat siang, Elrina yang tadinya sibuk, kini sudah duduk di sudut kantin. Berkumpul dan bercerita bersama teman temannya. " gimana rasanya jadi pengantin baru?" celetuk Mira. " uhuk.... uhuk.." El yang sedang asyik makan pun tersedak. " Duh... lo itu ya mir. Teman baru makan udan ditanya gituan." sahut mia, saudara kembar Mira. " hayoo... lagi nge-ghibahin yang asik asik ya? ikutan dong." tiba-tiba Reza ikut bergabung. " ikut kemana,, kita disini aja kok." jawab Mia " ststst.... kita bukan lagi nge-ghibah, kita cuma lagi interview sama pengantin baru." tambah Mira. " wah... tambah seru dong " mereka semakin penasaran dan memperhatikan El. " gimana El, cerita dong gimana rasanya punya laki konglomerat? gimana rasanya punya laki Park seo Joon versi indo? Duh jadi kebayang kan

