Selamat membaca _____ Beberapa mobil berhenti dibawah sebuah bangunan tua yang tak terawat. Sejumlah pria berpakaian serba hitam dan dan rapih berdiri tegak dengan senjata api disaku mereka masing-masing. Sepasang kaki memakai sepatu kulit mengkilap keluar dari dalam mobil, kacama mata melengkapi penampilannya kemudian menghampiri salah satu dari sejumlah pria yang hadir disana. “Apa kau yakin dia akan menemui kita ditempat ini?” ucap pria itu. “Ya Sir!. Mata-mata kita mengatakan mobil mereka sedang dalam perjalanan menuju kemari” jawab ajudannya itu. Tak lama mobil lain datang dan pria tadi berbalik menghadap mobil yang baru datang tadi sembari melepas kaca mata yang nyangkut dihidung mancungnya, bibirnya tertarik membentuk senyuman. Ada dua orang keluar dari mobil ya

