SEMBILAN BELAS

1047 Kata

Tidak mudah meyakinkan hati seseorang yang masih diambang kegamangan. Sejujurnya, Bara tidak ingin melakukan sesi pertemuan dengan mantan suami Kinan. Karena dinilai dari mana pun, Bara tahu cara ini sangat kekanakan. Tapi sebisa mungkin, Bara akan melakukan dengan cara sedewasa mungkin. Bara tidak langsung berangkat ke rumah sakit. Dia beralasan pada para pegawai di toko kue Kinan, bahwa hari ini dia akan mengecek di sana, sementara istrinya sedang sakit. Yang sudah Bara bilang sebelumnya, cara ini kekanakan. Kinan tidak tahu jika ia ke toko, dan tujuan Bara di sana adalah menunggui kedatangan Bam. "Anggi. Saya mau nanya, boleh?" Anggi adalah orang kepercayaan Kinan. Yang selalu bertugas mengurus secara menyeluruh, saat Kinan sakit atau berhalangan datang. "Iya, Pak. Silakan." "Kema

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN