PART 15

3133 Kata

  Dulu, kamu sangat pandai menyembunyikan luka. Semua orang sampai mengira, kalau kamu adalah orang yang paling bahagia. ***   Nara bukannya tidak sadar dengan keadaan Deeka yang terlihat berbeda beberapa hari ini. Ia hanya sedikit bingung untuk bereaksi atau mengobrol seperti biasa dengan Deeka. Hampir satu sekolah menjadikan Deeka bahan pembicaraan. Sialnya, semua tidak membicarakan soal kebaikan atau senyuman Deeka yang manis. Mereka hanya membicarakan soal cara berjalan Deeka yang semakin aneh, berbeda. Mereka bahkan membuat opini yang beragam. Nara tidak mendengar semuanya, tapi salah satu yang Nara ingat adalah ada yang beranggapan Deeka pasti memiliki penyakit yang parah.                 Terlepas dari cara berjalannya, Deeka benar-benar terlihat sehat. Nara tidak bisa membaya

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN