"Pinggangku sakit," erang Luna. Cewek itu terbaring telungkup di atas kasur penuh derita. "Itu gara-gara kamu jarang olahraga," olok Arya. Luna memandang sengit suaminya yang selonjor di depan PS4. Dia sendang memilih-milih kaset game yang mau dimainkan. "Dasar nggak punya perasaan, gara-gara kamu aku jadi kayak gini!" tuduh Luna. Pasalnya seharian dia sudah dipaksa olahraga di atas kasur oleh Arya. Sekarang cowok tak bertanggungjawab itu malah asyik mau main game. "Buktinya aku biasa aja, kan? Itu karena aku joging tiap pagi. Coba deh besok kamu ikutan joging juga." Luna mengerucutkan bibir. Dia meraba gumpalan lemak di perutnya. Memang benar sih akhir-akhir ini dia makan-tidur melulu. Sepertinya dia memang perlu olahraga. Layar TV menyala dan menampakkan gambar zombie yang mengerik
Unduh dengan memindai kode QR untuk membaca banyak cerita gratis dan buku yang diperbarui setiap hari


