Bagian 29

741 Kata

rka tidur di ruang tengah dan Rina di kamar namun pintu di biarkan terbuka. Rina pikir semalam adalah mimpi ternyata bukan, Arka memang hadir dan ia masih tertidur dengan tengkurap.  pagi ini Sabrina bangun ia mencepol rambutnya dan pergi keluar, Rina melihat jam dinding rupanya masih pukul delapan pagi. Sabrina mematikan Ac kamar dan ruang tengah, setelah itu lampu- lampu dan menyingkai korden. Sabrina membuka jendela- jendela dan juga pintu rumah, rina menyangga pintu dengan batu agar tidak tertutup. Bude Timah datang dengan belanjaan sayur di tangan. ''Mba mobil siapa ini?'' tanya Bude Timah. ''Arka, bude papahnya baby.'' Kata Sabrina. ''Suami Mba Rina?'' tanya Bude dan Rina mengangguk. ''Iya bude.'' Rina masuk sambil mengelus perutnya ia teringat dengan cake semalam. ''Mba Rin,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN