CAHAYA "Ca, lo seriusan nggak mau sekolah?" tanya Naomi yang kini sedang memakai kaos kaki. "Caca libur sendiri aja deh. Bilang aja Caca nggak enak badan," jawab gadis itu yang masih berbaring dikasurnya. "Yaudah, cepat sembuh Ca. Jangan galau terus." Aila dan Naomi pun keluar dari kamar karna 10 menit lagi bel masuk sekolah akan berbunyi. Caca memilih mandi saja dan rebahan manja dikasur. Caca keluar dari kamar mandi dan menyisir rambutnya. Naomi membawa beberapa buku dari ruangan guru menuju ke kelasnya yang berada di lantai 3 dengan kesusahan. Namun saat mendongakkan kepalanya ia terkejut dengan lelaki dihadapannya. Dengan cepat Naomi mencari tempat aman dengan membawa lelaki itu pergi. "Lo gila berada di asrama perempuan saat jam sekolah?!" bentak Naomi yang kesal. Lelaki

