H.F -(BAB 40)-

1136 Kata

Zhang Yuwen terpaku, ia hanya bisa duduk dengan wajah pucat dan tangan yang bergetar. Apa yang baru saja ia dapatkan ini? Pemuda itu meletakkan ponselnya dengan kasar di atas meja, ia menatap ke arah lain dan merenung. “Tidak mungkin,” gumam Zhang Yuwen. Ia memijat kepalanya yang sama sekali tak sakit, berpikir keras dan mencoba menyangkal kenyataan yang ada di depan matanya. Pemuda itu kemudian berdiri, ia berjalan mondar-mandir dan mengembuskan napasnya agak kasar. Wu Chen yang sedang duduk di dekat Yu Fen menatap aneh, sedangkan Liang Fai yang sejak tadi duduk dengan kepala tertunduk merasa aneh dan mencoba untuk melirik sahabatnya. Seorang gadis asing yang mengenakan Kimono melirik Zhang Yuwen, merasa terganggu dengan sikap dan tingkah laku pemuda itu. “Yuwen, ada apa?” tanya Lian

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN