16. Tentang Damien

1857 Kata

Setelah berenang, ketiga orang itu menghabiskan waktu dengan bersantai sembari menonton film. Damien sudah nampak akan tertidur karena kelelahan berenang terlebih perutnya juga sudah kenyang karena Rose menyiapkan cemilan untuk mereka setelah berenang. "Aku salut Damien bisa berenang di usianya yang baru 4 tahun," celetuk Robert membuka pembicaraan. "Dia sudah bisa berenang sejak umurnya 3 tahun." Robert sontak menoleh sembari menatap Jeslyn dengan kening berkerut. "Kamu terlalu memaksanya dengan berbagai macam hal, berenang, karate dan mungkin masih banyak lagi yang aku tidak tau. Bukankah seusianya seharusnya Damien cukup bermain?" tanya Robert dengan intonasi suara yang lembut, karena takut jika membuat Jeslyn tersinggung karena mengira Robert menekannya tentang pola pengasuhan Damien

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN