Perasaan terancam sangat mengganggu sejak mereka datang ke rumah ini, Sejujurnya gresia ingin bersikap simpel saja! Ambil ponselnya dan buang! Tapi apa yang dikatakan Romeo ada benarnya juga! Jika mereka memiliki file yang lain maka semua yang dilakukan percuma. Mereka akan mulai curiga malah bisa berbuat seenaknya! "Paman, Bibi, Natalie, aku dan Romeo sedang membatalkan semua isi perjanjian itu. Awalnya memang semua ini karena kita membutuhkan uang! Tapi karena aku sangat cinta Romeo semua itu tak berlaku lagi," Mereka diam tak menanggapi pernyataan Lauren sama sekali! "Apa kau berharap dengan mengatakan itu kami bisa pergi dari rumah ini? Maaf Lauren tidak semudah itu, Pasalnya bukti ini tetap bisa mendatangkan keberuntungan bagi kami! Sebenarnya aku ingin minta uang pada Tuan Romeo

