Warning

3433 Kata

Brak!! Azka keluar dari mobil hitam milik Ray dengan menutup pintunya kencang. Membuat ketiga temannya yang masih berada di dalam mobil kaget seketika. "Emang siapa sih yang namanya Farel itu? Gue masih nggak ngerti masalah dia sama Azka. Yang gue lakuin tadi ikutan mukul aja udah kaya orang tolol." Ray dan Hilo kompak menatap kesal ke arah Zoni, "Lo pikir kita juga tau? Gue bahkan baru pertama kali ngeliat itu anak di kampus." Ujar Ray. Hilo berdecak pelan, "Udah lah kita masuk dulu aja. Azka yang punya masalah, kenapa jadi kita yang pusing." Hilo langsung keluar dari mobil dan menyusul Azka yang sudah lebih dulu berjalan di depan. Suara dentuman musik langsung menggema begitu Hilo, Ray, dan juga Zoni masuk ke dalam bar setelah 2 orang penjaga membukakan pintu untuknya. Lagu "Young,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN