|28|

1546 Kata

Chapter 28 (Mystery) ●●● (Arey) Angin berhembus menerpa tubuhku begitu aku melangkahkan kakiku masuk ke dalam kamarku saat tadi Deon mengantarkanku tepat ke depan pintu masuk rumah dan memastikanku benar-benar aman. Aku juga belum melihat Chris sejak pagi, bahkan sampai tadi waktu aku sampai di rumah aku belum melihat mobilnya terparkir di garasi. Ketika aku masuk juga aku tidak menemukan City, seolah rumah memang kosong dan meninggalkanku sendiri. Aku sedikit sedih saat aku menyadari kalau ternyata City marah kepadaku terkait terror yang dia dapatkan. Sepertinya dia berpikir jika terror itu adalah ulahku dan karenaku juga dia tidak bisa hidup dengan nyaman lagi. "Huft, jika semua orang nantinya akan meninggalkanku, untuk apa aku hidup," pundakku lesu sejak tadi sepertinya aku telah

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN