Bab 54

1195 Kata

"Jika nasehat yang baik tidak memberikan pengaruh bagi perubahan seseorang, maka ketahuilah bahwa hatinya itu kosong." -- Abu Bakar Ash-Shiddiq. Polisi dengan jaket hitam yang duduk di hadapan ibu tiri Dinda nampak sedang mengucapkan sesuatu. Dinda dan polisi lainnya yang berada di luar ruangan interogasi tidak bisa mendengar, hanya diam memperhatikan dari balik kaca. Dinda tidak bertanya-tanya tentang apa yang sedang mereka bicarakan di dalam, sedari tadi Dinda hanya diam, bahkan sampai 30 menit waktu telah berlalu sejak sampai di depan ruangan interogasi ini, Dinda tetap diam, memperhatikan. Berdiri tanpa lelah. "Kamu tau siapa pembunuh ayah kamu?" tanya polisi berkaos hitam tiba-tiba. Dinda tetap diam selama beberapa detik, sampai akhirnya dia mengangguk. "Siapa?" tanya polisi berk

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN