24. Isu

543 Kata

   Galang mengajak Rena fitting baju pengantin. Mereka tak sulit memilih karena apa yang sudah disiapkan sudah sesuai keinginan. Pilihan sudah ditetapkan, tanpa ribet.    Hingga sampai keluar hendak pulang entah angin dari arah mana media sudah berkumpul dan menyerbu. Galang memakai kacamata hitam. Lalu merangkul melindungi Rena untuk menuju mobil. Media terus menghadang.    "Apa kabar Mas Galang?" Media.    "Baik." Singkat Galang.    "Mbak Rena?" Media.    "Alhamdulilah, baik."    "Kalian pasti habis fitting baju pengantin, jadi kapan pernikahannya?"    "Secepatnya." Jawab Galang.    "Tepatnya kapan, Mas?"    "Tunggu aja, pokoknya sebentar lagi. Nanti kita kabarin kok." Jawab Galang sambil tetap melindungi Rena dari sela kerumunan media yang terus mengambil gambar mereka. Me

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN