Bab 25

1418 Kata

Untuk memahamimu kadang aku hanya perlu menutup mata. Karena sering kali yang terlihat tidak seburuk kenyataannya. "Aku rasa adikmu, Sheen, tidak menyukaiku." gumam Ami pelan. Tubuh Ucca yang ingin berbalik pergi, terhenti sejenak. Menatap wajah khawatir dari Ami dengan penuh penghayatan. Kedua alis hitam milik laki-laki itu saling bertautan. Seakan-akan dirinya sedang memikirkan sesuatu yang sulit. "Ca, aku serius. Sheen kayaknya..." "Jangan bicarakan kayaknya kalau hanya menduga-duga. Jika memang Sheen tidak suka denganmu, apa alasannya?" "Kalau aku tahu alasannya, aku ..." "Karena kamu tidak tahu, cobalah jangan menduga-duga sesuatu sesuai pikiranmu saja. Kadang yang dipikirkan tidak sama dengan kenyataan. Kamu tahu, orang yang sering kali menduga-duga sesuatu hidupnya tidak akan

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN