55

981 Kata

Kebahagiaan Zoe hari ini benar-benar ternodai oleh kehadiran Lena di depan apartemen Byron. Wanita itu jelas sudah kehilangan akal sehat dan urat malunya. Bagaimana mungkin seorang wanita bersuami melakukan hal memalukan seperti ini? medatangi apartemen pria lain? Zoe benar-benar tidak bisa membiarkan Zac menikah lebih lama lagi dengan Lena.           Oke, jika suami wanita itu adalah orang yang tidak ia kenal, Zoe tidak akan peduli dan hanya akan beranggapan jika ia adalah seorang penggemar yang terosbsesi pada Byron. Akan tetapi pria itu adalah Zac. Satu-satunya keluarga yang ia miliki. Kakak terbaik yang ia punya. Zoe tidak akan terima wanita itu memperlakukan Zac seperti ini. Dirinya sudah pernah berjanji akan melawan siapapun yang menyakiti Zac. Dan jika memang Lena sendiri yang

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN