Bab 49

1180 Kata

Aku benar-benar merasa bosan setengah mati berada di rumah sakit sendirian. Jessy selalu punya urusan yang harus dia selesaikan setiap pagi, sedangkan Alex sedang bersiap terbang ke Jerman untuk uji coba motor. Timnya masih belum mendapatkan titik terang tentang keputusan sponsor utama, namun untuk balapan seri ini, mereka masih bisa bertahan sebelum sponsor utama benar-benar mengakhiri kontrak. Jadwalku menumpuk, tumpang tindih antara acara satu dan lainnya yang sudah dibatalkan atau diundurkan jadwalnya. Aku tidak bisa membayangkan bagaimana Jessy bisa mengatur semuanya untukku tanpa aku perlu pusing-pusing memikirkannya. Dan aku juga tidak bisa membayangkan, bagaimana aku harus bekerja seharian penuh ketika aku sembuh nanti demi menggantikan jadwal-jadwal yang diundur. “Pemulihan aset

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN