Penolakan

1444 Kata

Alex dan Alana menemui Bima dan Sita, kakek dan nenek Alana   "Alana.." kata Sita lalu memeluk cucu kesayangannya "Loh ada Alex juga?" Kata Sita heran   Sita mempersilahkan Alex untuk masuk disana juga ada Bima yang melihat Alex tajam. Alana dan Alex menceritakan bahwa mereka akan rujuk dan menikah kembali. Alana juga sudah mengatakan bahwa Alex melamarnya secara romantis di Paris. Berbeda dengan pernikahan mereka dulu yang karena terpaksa.   "Pak Bima dan Bu Sita saya ingin meminta restu kalian untuk menikahi Alana kembali. Saya mohon maaf dulu atas segala kesalahan saya. Saya bersalah sudah menyakiti dan mengingkari janji untuk membuat Alana bahagia. Sekarang berjanji tak akan mengulangi kesalahan yang sama" kata Alex dengan tegas "Nenek sih menyetujui aja rencana baik kalian,

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN