Episode 24

1243 Kata

Revan memasuki ruang meeting. Dan ia melihat 3 orang yang merupakan ketua tim bedah di rumah sakit ini. Dan terlihat ada lima orang yang duduk di hadapan mereka. Revan cukup terkejut saat melihat wajah di antara kelima orang itu. Di sana terlihat wajah yang ia kenali yang tak lain adalah Laura. Revan beradu pandang dengan Laura yang tersenyum merekah saat melihat kehadirannya. “Apa kabar Dokter Revan?” sapa salah satu Dokter yang ada di sana. “Kabarku baik, Dr. Samuel. Bisa kita mulai saja wawancaranya,” seru Revan saat menduduki salah satu kursi. “Silahkan kalian berlima memperkenalkan diri kalian. Nanti kami akan mengajukan pertanyaan pada kalian,” seru Samuel. Mereka pun memulai meeting itu dengan mengajukan berbagai pertanyaan mengenai berbagai kasus dalam operasi. Dan mereka be

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN